PEMUDA KAMPUNG RINDU MERDEKA

 

Karya:PROF.IM

Inilah aku...

Pemuda kampung yang merindukan merdeka

Aku ini tak mempunyai harta 

Dan Aku juga tidak mempunai tahta


Akan tetapi ingat....

Negri ini Negri demokrasi 

Aku disini mempunyai hak asasi

untuk memproklamirkan kemerdekaan bangsaku ini


Wahai bangsa yang aku cintai

Aku rindu sebuah kata merdeka

Akan tetapi bukan hanya sebatas kata

Aku ingin bangsaku merdeka dengan nyata


Situbuleud, 11 juni 2019

Posting Komentar

1 Komentar